LINGKAR CINCIN SEBUAH BLOG PENCERAHAN

Awal mula saya berkunjung ke Lingkar Cincin saya langsung tertarik dengan blog ini.Begitu saya masuk ke blognya Lingkar Cincin saya melihat template yang begitu ceria dan menunjukkan kesan wanita.kemudian saya membaca tulisannya yang memberikan pencerahan dengan gaya tulisan yang berbeda dari yang pernah saya lihat.Saya sendiri tidak menyangka bahwa di dunia blogger ini banyak sekali orang yang ahli dalam menulis tulisan pencerahan.ya salah satunya adalah Lingkar Cincin ini.

Beberapa tulisannya yang saya suka diantaranya :

- 4 S dalam berkunjung


Yang memberikan kita pengetahuan tentang silaturahmi yang baik


- Gambaran umum tentang Neraka Jahannam


Sejujurnya saya sedikit ngeri dengan tulisan ini dan membuat saya takut dan berinstropeksi diri.Sebenarnya saya tidak terlalu memikirkan tentang Neraka ini karena hal itu memang pasti ada tapi pikiran saya tidak sanggup untuk membayangkannya.

Saya berharap bahwa blog Lingkar Cincin ini akan terus memberikan pencerahan dan dakwah agama bagi semua.karena menurut saya semua orang memiliki kewajiban dalam menyampaikan kebenaran yang tidak hanya dilakukan oleh Da’I dan para Udstadz saja.

Tapi By the way masalah wacana tentang neraka ini membuat saya bertanya akan satu hal yaitu

“ apakah kita manusia beribadah kepada Tuhan hanya karena takut akan siksa neraka dan menginginkan kenikmatan surga ?”

Apakah ada yang bisa membantu saya menjawab pertanyaan di atas karena saya sendiri tidak tahu jawabannya ?

Assalamu alaikum

Dan

salam sejahtera

Ditulis Oleh : Pelakon Takdir ~ DosoGames

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul LINGKAR CINCIN SEBUAH BLOG PENCERAHAN yang ditulis oleh lifeiscoin.blogspot.com yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di lifeiscoin.blogspot.com

55 comments:

  1. jadi inget lagunya alm. chrisye
    jika surga dan neraka tak pernah ada
    masihkah kau sujud kepadaNya..
    memang pertanyaan dengan tanda tanya super besar

    BalasHapus
  2. Nice review saya baru dari sana bos

    BalasHapus
  3. salam sobat
    kita manusia beribadah,,selain mengharapkan surga dan dijauhkan dari siksa api neraka oleh ALLAH SWT,,ada yang lainnya yaitu,,wujud syukur kita sebagai manusia yang diciptakan sempurna oleh ALLAH SWT...daripada mahkluk lainnya.

    BalasHapus
  4. review yang bagus..saya baru saja mampir kesana...

    BalasHapus
  5. Lingkar Cincin? Blog dengan content yang luar biasa. Review mantap, sobat.

    BalasHapus
  6. Lingkat Cincin dan 7 Taman langit dua sisi mata uang yang tidak bisa dipisahkan.
    Sukses untuk anda berdua.

    BalasHapus
  7. repiu ni yee..judulnya Lingkar kurang G tuh.

    BalasHapus
  8. salam sejahtera
    komen selanjutnya mudah-mudahan bisa memberikan jawaban atas pertanyaan saya

    BalasHapus
  9. Langsung ke TKP aja ah.... bweerrr.... ciiiyt... lupa, saya tunggu visit baliknya, tancaaaaaaaap.....

    BalasHapus
  10. Kalo menurut saya sih bukan cuma untuk mengharap itu tapi juga sebagai introspeksi diri, buat bekal menuju kehidupan yg abadi nanti

    BalasHapus
  11. Dapat lagi contoh review disini, mantap lagi!

    Untuk menjawab pertanyaan anda, "Nikmatilah rasanya beribadah!" Insya Allah ketemu dengan sendirinya!

    BalasHapus
  12. Jadi pingin nih berkunjung kesana.
    O ya Sobat saya berterima kasih sekali atas ewot yang diberikan. Namun karna keterbatasan ( gaptek) saya belum bisa memasangnya.
    Tapi sugguh sepenuh hati saya terima ewot itu. Trims.

    BalasHapus
  13. pertama-tama karena kita sudah menerima cintaNya maka kita balas cinta itu dengan mencintainya sungguh-sungguh dengan mematuhi perintahNya dan menjauhi laranganNya...

    BalasHapus
  14. dan semoga ciri khas ini akan selalu tetap mencerahkan postmu y kawanku
    salam hangat dari blue

    BalasHapus
  15. coba main main ah ke blog lingkar cincin....

    BalasHapus
  16. Saya juga lansung ke TKP jadi penasaran dengan reviewnya 7 Taman Langit, Smoga bisa menemukan jawab dsana..

    BalasHapus
  17. Gambaran neraka itu, bisa membuat kita insyaf lo.. walaupun ga 100%.. hehe.. :p

    BalasHapus
  18. menikmati.. ketika ibadah sekalipun

    BalasHapus
  19. nice post friends, salam sejahtera Tuhan Memberkati

    BalasHapus
  20. sama seperti komen pertama syifa,
    jika hanya manusia yang ada, tanpa ada kenikmatan, akankah kita tetap bersujud kepada-Nya

    nb :
    langsung ke TKP lingkar cincin

    BalasHapus
  21. Pencerahan agama...wah kayaknya saya perlu mampir nih.. ke blog lingkar cincin, barangkali bisa mencerahkan hidup saya..

    Makasih infonya bang...

    BalasHapus
  22. saya baru tahu ada blog yang memberi pencerahan begitu bagusnya,seperti lingkar cincin apalagi buat yang mau mencari artikel mengenai agama,say harus ke TKP dan mendapat tambahan ilmu. sukses selalu untuk 7 taman langit

    BalasHapus
  23. ketika kita beribadah tanpa ada tendensi apapun selain hanya keikhlasan.... itulah sempurnanya ibadah...

    BalasHapus
  24. kayak lagunya Dewa ya.. jika surga dan neraka...?
    lebih banyak ibadah saya karena dengan dekat kepadaNya saya jadi tenang.. mungkin itulah sisi indahnya.. soal surga neraka.. terserah Dia saja. Toh kita tinggal manut.

    BalasHapus
  25. Selamat siang menjelang sore,
    Selamat hari Rabu,
    Semoga tetap semangat untuk berkarya dan sukses selalu,

    Salam Hangat,
    AbulaMedia

    BalasHapus
  26. duuuh say gak bisa menjawab pertanyaannya, saya pun bingung...

    BalasHapus
  27. CERITANYA RABIATUL AL"ADAWIYAH, BERUPA pencarian ridha Allah

    BalasHapus
  28. menurutku yg kutahu, memang ada manusia beribadah krn hal itu.. ada juga yg beribadah karena rindu akan tuhannya.. bahkan ada juga yg beribadah tanpa ada tujuan sama sekali, cuma sekedar menyelesaikan sebuah kewajiban saja..

    BalasHapus
  29. reviewnya berhasil, saya langsung tertarik pengen ke sana.
    btw, kata ayah saya, beribadah itu untuk mencari ridlo Allah. kalau mengharap surga, berarti ibadah kita berpamrih dong ya...sementara ibadah kan harus ikhlas.
    itu menurut ayah saya loh. hehehe...

    BalasHapus
  30. bener bnget tu bLog lingkar cincin mank bLog pencerahan yg keren...

    BalasHapus
  31. Salam kenal juga. Kapan-kapan saya akan berkunjung ke lingkar cincin, semoga beruntung mendapat cincin, hehe

    BalasHapus
  32. bukannya jelas itu adalah persepsi 'salah kaprah' kang?!?!?!?

    BalasHapus
  33. luar biasa pada orang yang suka ngeblog.............

    BalasHapus
  34. saya juga baru berkenalan dengan lingkar cincin...tulisan2nya sangat bagus dan menginspirasi......salam....

    BalasHapus
  35. hello boss I could not ya join follow-up? ci boss how to make a good post ?........

    BalasHapus
  36. Hmmm, untuk pertanyaannya coba gue jawab :D
    Kalo mau dibilang secara gak munafik, tentu hal tersebut yang emang terjadi pada saat ini....
    Apa yang kita lakukan semata2 karena takut masuk neraka dan ingin menikmati surga...
    Namun sebaiknya, jangan kayak gitu sih...

    BalasHapus
  37. kira0kira begini Sob..maaf yah kalo salah...
    Beribadah kepada tuhan adalah kewajiban seorang makhluk ciptaannya:
    dalam alquran Allah SWT berfirman :
    " Dan tidak lah aku ciptakan Jin dan manusia melainkan untuk beribadah kepada KU "
    dan yang paling penting
    "Jadikanlah ibadah suatu kebutuhan bukan merupakan kewajiban"
    Apapun yang kita lakukan dengan ikhlas semata-mata karena allah juga merupakan suatu ibadah.

    BalasHapus
  38. Aku adalah manusia biasa yang tak luput dari salah dan khilaf mohon maaf bila komentarnya salah sob...!!

    BalasHapus
  39. pingin berkunjung kesana nich, thanx ya bro..

    BalasHapus
  40. itulah gunanya untuk saling memberi dan saling mengoreksi untuk kebaikan bersama. terima kasih share mas sukses yaa

    BalasHapus
  41. bagus blog Linkar Cincin..semoga penulis nie dapat teruskan perjuangan murninya itu.. :D

    BalasHapus
  42. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  43. hai...award yang mana satu ye...ada banyak..saya kena amik yang mana? balas di komen n3 saya ye..thanks..=)

    BalasHapus
  44. Terima kasih infonya, sy coba terbang dulu ke blognya lingkar CIncin

    BalasHapus
  45. INGAT NERAKA, INGAT ANTI KORUPSI.

    BalasHapus
  46. p cabar
    salam hangat dari blue


    semangat

    BalasHapus
  47. Orang yang beribadah karena mengharap syurga adalah ibadahnya para karyawan... ia mau bekerja karena mengharap upah.
    Orang yang beribadah karena takut neraka adalah ibadahnya para budak... ia mau bekerja karena takut hukuman tuannya.
    Tingkatan tertinggi adalah orang yang merdeka, ia beribadah karena CINTA, sehingga tak peduli Allah mau memberinya syurga atau memberinya neraka, ia tetap beribadah dengan ikhlas dan sesuai syariat tentunya.
    Tapi... kita beribadah karena mengharap syurga dan takut neraka juga dianjurkan karena memang ada ayat-ayat yang menganjurkan.

    BalasHapus
  48. Riview tentang blog yang mantab sobat.

    BalasHapus
  49. blogs that provide quality information and can be reperensi for us all thank you admin

    BalasHapus


terima kasih atas kunjungan Anda !
silakan datang lagi pada posting berikutnya

Pengikut

Back to top